Don't miss

Friday, March 15, 2013

Membuat Desain Piringan CD


Membuat Desain Piringan CD

  1. Open Corel DrawX4, atur page setup dari toolbar layout : pada paper klik Custom ; Width dan hight : 10, 5 mm ( CD mempunyai diameter 12 cm, kita kurangi diameternya dengan tujuan agar cover plastik pelindung dapat menempel pada bidang CD ). Ketentuan seperti gambar dibawah ini


    Gambar 2.1 Setting layout

  2. Buat bidang lingkaran dengan klik Ellipse Tool (F7) pada toolbox, kemudian arahkan mouse pada ujung sudut kiri atas pada bidang halaman kemudian tarik arah diagonal ke ujung sudut kanan bawah bidang halaman, dengan tujuan bidang lingkaran supaya simetris. Sambil menekan shift pada keyboard. Seperti gambar dibawah ini.


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 

Gambar 2.2 Lingkaran piringan CD


 

  1. Dengan bantuan guidelines kita cari titik pusat lingkaran dengan maksud untuk menempatkan lingkaran kecil dengan diamater 1,5 cm yang berfungsi sebagai lubang CD. Kemudian tekan P (page center) atau menu arrange >> align and distribute >> center to page sehingga berada ditengah. Seperti gambar dibawa ini.



 


 


 


 


 


 


 


 


 

Gambar 2.3 lingkaran kecil piringan CD

  1. Kemudian ambil gambar yang ingin anda buat jadi cover CD, setelah itu klik gambar kemudian pada toolbar pilih perintah effects >> Power clip >> place inside container. Setelah muncul tanda panah maka klik lingkaran agar gambar masuk kedalam lingkaran. Seperti gambar dibawah ini.
    Bila anda ingin mengedit posisi gambar pada lingkaran CD maka klik kanan kemudian pilih edit contents setelah selesai pengedita klik kanan kmbali pilih menu finish editing this level



 


 


 


 


 


 

    
 


 


 


 

                    Gambar 2.4 cover CD

  1. Lalu untuk membuat judul pada piringan CD gunakan text tool dan ketikkan judul, setelah itu buat lingkaran bantu ditengah – tengah piringan CD. Maka hasilnya seperti gambar dibawah ini. Setelah itu pada menu toolbar pilih text >> fit text to path seperti gambar dibawah ini.



 


 


 


 


 


 


 


 


 


 

                 Gambar 2.5 Proses Penyesuaian Text

Selanjutnya untuk menghilangkan lingkaran bantu pada text, maka pilih menu pada tool bar arrange >> Break Apart , lalu klik lingkaran bantu dan tekan delete.


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 


 

Gambar 2.6 Finishing Cover CD

Thursday, March 7, 2013

MEMBANGUN SITUS DENGAN JOOMLA


MEMBANGUN WEB SERVER

1.1. Mengenal Web Server

apa sih itu web server ?? kenapa kita harus mengenal terlebih dahulu web server ??. secara umum web server dapat juga diartikan sebagai rumahnya situs. setiap situs di internet pastilah berjalan diatas web server. jadi peranan web server ini sangatlah penting dalam pembuatan situs.

sedangkan secara teori web server adalah sebuah perangkat lunak server yang berfungsi menerima permintaan HTTP atau HTTPS dari klien yang dikenal dengan web browser dan mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk halaman-halaman web yang umumnya berbentuk document HTML. web server yang dikenal diantaranya adalah apache dan microsoft internet information service (IIS).

apache


gambar topologi sederhana dari web server


Apache ( Server HTTP Apache atau server web/www apache ) adalah web server yang dapat dijalankan di banyak sistem operasi (unix, BSD, Linux, Microsoft Windows dan Novell Netware serta platform lainnya) yang berguna untuk melayani dan memfungsikan situs web. protokol yang digunakan untuk melayani fasilitas web/www ini menggunakan HTTP.


sedangkan IIS atau internet information server adalah sebuah HTTP web server yang digunakan dalam sistem operasi server windows, mulai dari windows NT 4.0 server, windows 2000 server atau windows server 2003. layanan ini merupakan layanan terintegrasi add-on dalam windows NT 4.0. layanan ini berfungsi sebagai pendukung protokol TCP/IP yang berjalan dalam lapisan aplikasi (aplication layer). IIS juga menjadi pondasi dari platform internet dan internet microsoft, yang mencakup microsoft site server, Microsoft Commercial Internet System dan produk-produk Microsoft BackOffice lainnya.


logapaiis